~when everything seems like it's falling apart, that's when God is putting things together just the way He wants it~ (unknown)
RSS

Tuesday, October 26, 2010

QoD : Seberapa Besar Sukacitamu?


 Gambar diambil dari :
http://www.artsycraftsy.com/goble/wg_fp5_joy.jpg


Topic starter : Selasa, 26 Oktober 2010 (7:40 pm)

Tadi pagi gua iseng pasang status di FB :

"Huahahaha.. baru kali ini gua akan bersukacita menghitung angka2 tagihan, huahahaha :p"

Dan tadi siang di chat ada temen gua yang nanya, "Gimana caranya bisa senang menghitung angka2 tagihan?"

Gua jawab, "Yaa.. milikilah rejeki yang melebihi angka2 tagihan elo", ahahahaha :p

Sebenernya gua iseng aja sih jawab githuu..

Cuman sekarang.. beberapa jam setelahnyaa.. gua baru tersadar!

Emang bener ya, ahahahaha..

Kadang lucu juga sih betapa seringkali tuh omongan meluncur keluar dulu baruu setelahnya tuh otak gua mencerna omongan gua itu and setujuu ama apa yang keluar, ahahahaha :p

Menjadi bahagia itu bukan berarti elo sama sekali terbebas dari masalah selama elo hidup, karena let's face it.. selama elo hidup maka akan selalu ada masalah hidup yang mengintai dan siap menyapa elo kapanpun dia bisa..

Tapii.. masalah ngga akan menjadi pusat perhatian elo andai sukacita dalam diri elo itu jauuuh lebih besar daripada masalah yang elo hadapi ;)

Bukan begitu?

Hmm.. betul! Ahahaha.. gua setuju ama kata2 gua di atas ituu..

And ini seakan mengkonfirmasi apa yang pernah gua tulis dari gambar yang pernah gua bikin, "Come rain come shine.. I will still be joyful!", karena sukacita itu ngga boleh tergantung ama cuaca karena cuaca amat sangat gampang mudah berubah, bahkan dalam hitungan detik sekalipun!

Sukacita itu sumbernya harus dari dalam, dari Dia sumber yang ngga akan pernah kering jadi sukacita itu bisa terus mengalir dalam diri kita, betapapun keadaan di luar sana terus berubah dan menekan tapii berhubung sukacita kita jauh lebih besar daripada masalah itu sendiri maka kita bisa tetap 'menikmati' masalah itu tanpa tenggelam di dalamnya!

Hmm hmm.. menarik! Ahahaha..

And I know it's not easy to do so, hihihi.. but I've also learned that the hard things are usually worth to try and worth to keep ;)

Topic ended : Selasa, 26 Oktober 2010 (8:13 pm)

-Indah-
a wonderer soul

0 raindrops:

Post a Comment

thank you for coming and reading.. would love to hear your thoughts on the related post ;)